Wednesday, February 10, 2010

Mengganti Background dengan Gambar

Nah, seperti yang sudah saya berikan di tutorial sebelumnya, yaitu tentang mengganti background website . Kita dapat mengganti background website yang akan kita buat dengan memasukkan Tag HTML seperti < bgcolor="warna"> .



Tetapi suatu saat kita juga ingin memasukkan gambar yang kita sukai di tampilan background website yang akan kita buat nantinya. Nah Ada caranya juga, caranya hampir sama dengan mengganti background website pada tutorial sebelumnya.



  1. Buka Notepad (Text Editor) kamu
  2. Ketikkan Tag HTML berikut ini






Nah setelah itu Save dengan akhiran .html . Oh ya jangan lupa untuk memasukkan file gambar.jpg pada satu direktori yang sama dengan Tag HTML yang barusan kita buat tadi. Ingat nama gambar dan ekstensi gambar sangat berpengaruh. Jika Gambar tidak muncul, dipastkan ada kesalahan sewaktu proses tadi. Hehe ....

No comments:

Post a Comment